4 Sistem kepercayaan tertua di indonesia

Senin, 15 Oktober 2012

4 Sistem kepercayaan tertua di indonesia

  • Animisme adalah sisitem kepercayaan terhadap roh-roh leluhur/nenek moyang.
  • dinamisme adalah sistem kepercayaan terhadap benda-benda yang dianggap memiliki kekuatan gaib. contoh: keris, cincin,patung,dll.
  • politeisme adalah kepercayaan pada banyak dewa. contoh: yunani dan di bali mengenal 3 dewa yaitu Brahmana,Shiwa,Wisnu.
  • monoteisme adalah sistem kepercayaan pada 1 tuhan.contohnya: di bali mengenal adanya Sang Hyang Widi.

liat artikel lain yang menyangkut...

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Newer Post Older Post ►
Backlinks Generator Gratis
Free Automatic Backlinks
Ping your blog, website, or RSS feed for Free
 

Copyright 2012 Inilah tempatnya Seo Elite by BLog BamZ | Blogger Templates